ODC Oil-Dri Corp. Of America

Amlan International Mengembangkan Kawasan APEC Dengan Penambahan Betty Yuriko Sebagai Country Manager Indonesia

Amlan International Mengembangkan Kawasan APEC Dengan Penambahan Betty Yuriko Sebagai Country Manager Indonesia

CHICAGO, Oct. 01, 2021 (GLOBE NEWSWIRE) -- Amlan International, perusahaan terkemuka dunia dalam imbuhan pakan alami berbasis mineral untuk produksi unggas dan babi, terus memperkuat operasinya di Indonesia dengan menempatkan Betty Yuriko sebagai Country Manager. Dengan pengalamannya selama 25 tahun di industri perunggasan dan babi, Betty bergabung dengan tim Indonesia untuk memimpin pertumbuhan perusahaan dan strategi distribusi.

Indonesia memiliki populasi terbesar keempat di dunia, dengan permintaan protein hewani yang meningkat pesat. Dengan pengalaman puluhan tahun di bidang kesehatan hewan, Betty akan berperan penting dalam membantu produsen menggabungkan teknologi imbuhan pakan berbasis mineral yang baru dari Amlan untuk memastikan kepuasan bagi pelanggan dan profitabilitas jangka panjang.

Dengan dikeluarkannya paten baru ini di Indonesia untuk melindungi formulasi berbasis mineral terbarukan yang digunakan dalam imbuhan pakan alami Amlan – Varium® untuk unggas dan NeoPrime® untuk babi – para produsen di negara ini kini memiliki alternatif untuk imbuhan pakan sebagai growth promotor dengan bahan alami yang dapat mengoptimalkan kesehatan hewan sekaligus memastikan produksi yang ekonomis. Dengan keahliannya, Betty akan memimpin tim yang terlibat dan fokus dalam memasarkan produk-produk ini kepada pelanggan.

“Kami sangat senang menyambut Betty sebagai bagian dari tim Amlan,” ungkap Fred Kao, Wakil Presiden Penjualan Global, Amlan International. “Produsen Indonesia sedang mencari solusi alternatif baru untuk menjaga kesehatan ternak dan mengoptimalkan efisiensi pakan. Dengan pengalaman puluhan tahun, Betty akan menjadi aset besar dalam menyediakan solusi berbasis mineral alami kita untuk memenuhi permintaan tersebut.”

Sebelum bergabung dengan Amlan, Betty membangun kariernya di industri kesehatan hewan. Sebelumnya ia bekerja sebagai Senior Technical Manager pada sebuah perusahaan kesehatan hewan ternama, tempat ia menjalin relasi dengan distributor, key account, peternak komersil dan masih banyak lagi. Ia juga bekerja untuk memberikan konsultasi teknis kepada tim sales dan membantu upaya pemasaran untuk berbagai imbuhan pakan. Betty meraih gelar sarjana kedokteran hewan dari Institut Pertanian Bogor.

“Industri unggas di Indonesia membutuhkan imbuhan pakan alami yang berkualitas tinggi untuk membantu mereka mencapai tujuan produksinya,” papar Daniel Jaffee, Presiden & CEO, Oil-Dri Corporation of America. “Dengan bergabungnya Betty yang memiliki kemampuan tersebut ke tim profesional kita akan memperkuat operasi kita dan menjadi aset berharga dalam memperkenalkan imbuhan pakan berbasis mineral kita ke pasar global.”

Informasi Perusahaan

Amlan merupakan Divisi Bisnis Kesehatan Hewan dari Oil-Dri Corporation of America, produsen global terkemuka dan pemasar mineral sorbent. Oil-Dri memanfaatkan lebih dari 80 tahun keahliannya di bidang ilmu mineral untuk menambang dan memproses mineral unik untuk para konsumen perorangan dan pasar Busines to Business. Oil-Dri Corporation of America merupakan holding company dan terdaftar di New York Stock Exchange sebagai NYSE: ODC. Amlan International menjual feed additive ke berbagai negara di seluruh dunia. Ketersediaan produk dapat berbeda pada setiap negara dan klaim yang ada sesuai dengan ketentuan negara yang berlaku dimana klaim tersebut bukan untuk digunakan sebagai pengobatan.

Reagan Culbertson

Kontak Media

Foto yang disertakan pada pengumuman ini tersedia di: 



EN
30/09/2021

Underlying

To request access to management, click here to engage with our
partner Phoenix-IR's CorporateAccessNetwork.com

Reports on Oil-Dri Corp. Of America

 PRESS RELEASE

Oil-Dri to Host First Quarter 2026 Earnings Discussion and Fiscal Year...

Oil-Dri to Host First Quarter 2026 Earnings Discussion and Fiscal Year 2025 Annual Meeting of Stockholders via Live Webcast CHICAGO, Oct. 28, 2025 (GLOBE NEWSWIRE) -- Oil-Dri Corporation of America (NYSE: ODC) announced today that it expects to release earnings for its first quarter of fiscal year 2026 after the close of the U.S. stock market on Monday, December 8, 2025. The Company will host its first quarter fiscal year 2026 earnings discussion and its fiscal year 2025 Annual Meeting of Stockholders virtually via a live webcast on Tuesday, December 9, 2025 at 9:30 a.m. Central Time. The...

 PRESS RELEASE

Oil-Dri Delivers Strongest Annual Financial Results in History, Bolste...

Oil-Dri Delivers Strongest Annual Financial Results in History, Bolstered by Solid Fourth Quarter Performance CHICAGO, Oct. 09, 2025 (GLOBE NEWSWIRE) -- Oil-Dri Corporation of America (NYSE: ODC), producer and marketer of sorbent mineral products, today announced results for its fourth quarter and fiscal year 2025.  Fourth QuarterYear to Date(in thousands, except per share amounts)Ended July 31,Ended July 31,  2025 2024Change 2025 2024ChangeConsolidated Results          Net Sales$125,212$113,70210%$485,572$437,58711%Operating Income *$15,644$12,89221%$68,220$51,64532%Net Income$13,055$8,5...

 PRESS RELEASE

Oil-Dri’s Board of Directors Declares Quarterly Dividends

Oil-Dri’s Board of Directors Declares Quarterly Dividends CHICAGO, Oct. 08, 2025 (GLOBE NEWSWIRE) -- The Board of Directors of Oil-Dri Corporation of America (NYSE: ODC) today declared quarterly cash dividends of $0.18 per share of the Company’s Common Stock and $0.135 per share of the Company’s Class B Stock. The cash dividends will be payable on November 21, 2025 to stockholders of record at the close of business on November 7, 2025. Oil-Dri has paid cash dividends continuously each year since 1974 and has increased dividends annually for twenty-two consecutive years. The Company’s pr...

 PRESS RELEASE

Amlan Sponsors Networking Experience at LPN Congress & Expo 2025

Amlan Sponsors Networking Experience at LPN Congress & Expo 2025 CHICAGO, Oct. 06, 2025 (GLOBE NEWSWIRE) -- Amlan is pleased to announce its participation in the 4th edition of the LPN Congress & Expo, taking place October 7–9, 2025 in Miami. This premier gathering for professionals in poultry production and animal nutrition across Latin America will serve as a focal point for innovation, knowledge exchange, and strategic partnership.  Amlan will proudly sponsor the coffee break on Wednesday, October 8, at 10:00 a.m. EST, offering attendees an opportunity to connect informally with Amlan...

 PRESS RELEASE

Amlan International Highlights Holistic Gut Health Solutions and Spons...

Amlan International Highlights Holistic Gut Health Solutions and Sponsors Media Room at World Dairy Expo 2025 CHICAGO, Sept. 23, 2025 (GLOBE NEWSWIRE) -- Amlan® International, the animal health business of Oil-Dri® Corporation of America, is proud to announce its participation in the upcoming World Dairy Expo in Madison, Wisconsin, where it will once again serve as the official Media Room sponsor. This marks the fourth consecutive year Amlan has supported the world’s largest dairy-focused event, underscoring the company’s commitment to advancing ruminant health and supporting global produ...

ResearchPool Subscriptions

Get the most out of your insights

Get in touch